Pencanangan 27 Kampung Keluarga Berkualitas, Upaya Penurunan Angka Stunting

    Pencanangan 27 Kampung Keluarga Berkualitas, Upaya Penurunan Angka Stunting
    Pencanangan 27 Lampung keluarga berkwalitas

    PANGKEP - - Pencanangan 27 kampung keluarga berkualitas(KB) dirangkaikan momentum TNI Manunggal - Bhayangkara - PK - KB - Kesehatan Kabupaten Pangkep.

    Pencanangan 27 kampung KB ditandai dengan pemukulan gendang oleh Deputi lalitbang Kementrian BKKBN RI Prof Muhammad Rizal Martua Damanik dan bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau(MYL) di aula rumah jabatan Bupati Pangkep, Kamis(9/12/21).

    Dikatakan Prof Muhammad Rizal Martua Damanik, tim pendamping keluarga beresiko stunting diharapkan kerja sama harmonis antara berbagai komponen dalam upaya mempercepat penurunan stunting.

    "Kalau kita berbicara stunting, banyak faktor yang menyebabkan terjadinya stunting. Oleh karena itu, tidak bisa hanya mengandalkan satu kementerian atau satu dinas saja tapi mesti multipihak untuk dapat mempercepat penurunan stunting ini, "katanya.

    Kepala BKKBN Pangkep Nurlia mengatakan, 27 kampung KB ini tersebar pada 13 kecamatan di Pangkep.

    Kampung KB ini memiliki sejumlah program keterikatan lintas sektor. Diantaranya, bina keluarga balita, bina keluarga remaja, bina keluarga lansia, UPPKA.

    Selain pencanangan kampung KB, juga dikukuhkan tim pendamping keluarga. Tim pendamping keluarga di Pangkep sebanyak 266 tim. Setiap desa ada satu dan tim terdiri dari tiga orang, bidan desa, PKK dan kader KB.

    "Tiga orang ini akan bergerak, sasarannya calon pengantin, ibu hamil, balita dan ibu pasca melahirkan untuk mencegah anak stunting, "jelasnya.(Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Sidang Paripurna DPRD Pangkep, Bupati Muhammad...

    Artikel Berikutnya

    Pasca Banjir, Koramil Segeri Distribusikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    Kapolsek Bungoro Hadiri Rapat Persiapan Kunjungan Kerja Kapolda Sulsel di Polres Pangkep
    Ketua DPP PROJO Resmi Mendukung MYL - ARA Pada Pilkada serentak 2024
    Dukung Pilkada di Pulau Terluar, Kapolsek Liukang Tangaya Terima Bingkisan dari Kapolda Sulsel
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Mangilu,  Memperingati Hari Pahlawan 2024 dengan Semangat Kebangsaan
    Peringatan Hari Pahlawan 2024: Momen Refleksi dan Penguatan Rasa Cinta Terhadap Tanah Air
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Manajemen Pengelolaan CSR di Fajar Awards 2024
    Pelimpahan Berkas Perkara Terhadap Penyelewengan Dana di Pd BPR Citramas Pangkep ke PT Bandayudha Internusa Global
    Tahun Politik, Bhabinkamtibmas Polsek Tondong Tallasa Bripka Muh Ridwan Ajak Kepala Desa Bonto Birao  Ciptakan Pemilu Aman dan Damai
    Tingkatkan Sambang, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tupabbiring Ajak Warga Jaga Kamtibmas di Bulan Ramadhan
    Polres Maros Kawal Logistik Surat Suara Pemilu 2024 Menuju Gudang Logistik KPUD Maros
    Kapolsek Minasate'ne Didampingi Bhabinkamtias dan Babinsa DDS di Desa Panaikang
    Maksimalkan Pelayanan,  Kepala Puskesmas Bungoro Darwis: Puskesmas Fasilitas Kesehatan Sebagai Jantung Pelayanan Kesehatan Masyarakat

    Ikuti Kami